Archive for the ‘ Uncategorized ’ Category

Bingung Aku Menjawab, Pokja Mengapa Demikian?

Jakarta – Konas X JKLPK baru saja berakhir, yang menghasilkan sejumlah keputusan tentang arah dan starategis “jejaring” 3 tahun ke depan. Salah satu keputusan itu adalah Kelompok Kerja (Pokja) yang memfasilitasi Jejaring secara nasional.

Terhadap keputusan itu, telah menimbulkan banyak pertanyaan dari sebagian peserta, yang mestinya ditujukan kepada Konas atau paling tidak pada waktu Laporan Panitia Nominasi–yang berjumlah 12 orang mewakili region. Tetapi tidak juga memungkinkan karena pada pengantar Sidang Komisi dan Panitia, disebutkan bahwa Hasil Panitia Nominasi adalah bersifat final.

Continue reading

Konas JKLPK X Berakhir, Tugas Selesai

Jakarta – Konsultasi Nasional (Konas) Jaringan Kerja Lembaga Pelayanan Kristen di Indonesia (JKLPK), yang dilenggarakan pada tanggal 7-10 Oktober 2010 di Taman Mini Indonesia Indah (TMII) Jakarta, kemarin malam berakhir dan ditutup secara resmi. Dengan demikian, tugas sebagai Ketua Kelompok (Kerja) juga berakhir, yang walaupun dimungkinkan untuk dipilih kembali–sebagaimana diatur dalam sistim organisasi dan kelembagaan–tetapi tidak menggunakan “peluang” itu. Saya tidak berminat dan bersedia untuk dipilih 2 periode lagi. Ini adalah prinsip saya yang harus dipegang teguh, dan diharapkan menjadi tradisi yang baik bagi JK LPK pada waktu mendatang. Cukup 1 periode.

Continue reading

Diskusi Konflik Palestina dan Israel di PGI

Konflik itu bukan agama, tetapi kemanusiaan dan hak azasi. Palestina melawan penindasan dan kolonialisme yang dilakukan Israel. Dihadiri 50 orang, lintas agama, dengan moderator Sabam Sirait. ***

Kebaktian Syukur HUT 60 PGI di JCC Jakarta

Design a site like this with WordPress.com
Get started