Archive for October 11th, 2010

Konas JKLPK X Berakhir, Tugas Selesai

Jakarta – Konsultasi Nasional (Konas) Jaringan Kerja Lembaga Pelayanan Kristen di Indonesia (JKLPK), yang dilenggarakan pada tanggal 7-10 Oktober 2010 di Taman Mini Indonesia Indah (TMII) Jakarta, kemarin malam berakhir dan ditutup secara resmi. Dengan demikian, tugas sebagai Ketua Kelompok (Kerja) juga berakhir, yang walaupun dimungkinkan untuk dipilih kembali–sebagaimana diatur dalam sistim organisasi dan kelembagaan–tetapi tidak menggunakan “peluang” itu. Saya tidak berminat dan bersedia untuk dipilih 2 periode lagi. Ini adalah prinsip saya yang harus dipegang teguh, dan diharapkan menjadi tradisi yang baik bagi JK LPK pada waktu mendatang. Cukup 1 periode.

Continue reading

Design a site like this with WordPress.com
Get started